Sabtu, 13 Juli 2013

Lirik Lagu Gibrans - Salahkah Mencintaimu


[*]
Salahkah bila ku mencinta
Salahkah bila ku memuja
Kaulah yang terindah
Kau yang selalu ku cinta

Janganlah pernah kau mencoba
Membagi cinta yang ku punya
Jadikan diriku, raja di dalam hidupmu

[**]
Salahkah diriku bila aku mencinta
Salahkah diriku bila aku memuja
Dengarkanlah aku, suara hatiku
Aku ini cinta denganmu

[***]
Kurang apa aku mencintai dirimu
Kurang apa aku menyayangi dirimu
Bukalah hatimu, terima cintaku
Aku ingin bersama dirimu

Salahkah bila ku mencinta
Salahkah bila ku memuja
Jadikan diriku, raja di dalam hidupmu

Back to [**] [***]

Back to [*][**][***][*]

Tidak ada komentar:

Posting Komentar